Pendidikan,seperti sifat sasarannya yaitu manusia,mengandung banyak aspek dan sifatnya sangat kompleks,karna sifatnya yg sangat kompleks itu,maka tidak sebuah batasan pun yg cukup memadai untuk menjelaskan arti pendidikan secara lengkap.Batasan tentang pendidikan yg dibuat oleh para ahli braneka ragam,dan kandungannya berbeda yg satu dari yg lain.Perbedaan tersebut mungkin karena orientasinya,konsep dasar yg digunakan,aspek yg menjadi tekanan,atau karena falsafah yg melandasinya.
- Tujuan dan Proses Pendidikan
POSTING BERKAITAN
masih 0 komentar untuk Pengantar Pendidikan
Posting Komentar